Teknologi Printer
Fungsi printer
Printer adalah salah satu hardware (perangkat keras) yang terhubung ke komputer dan mempunyai fungsi untuk mencetak tulisan, gambar dan tampilan lainnya dari komputer ke media kertas atau sejenis. Istilah yang dikenal pada resolusi printer disebut dpi (dot per inch). Maksudnya adalah banyaknya jumlah titik dalam luas area 1 inci. Semakin tinggi resolusinya maka akan semakin bagus cetakan yang dihasilkan. Sebaliknya, jika resolusinya rendah maka hasil cetakan akan buruk / tidak bagus.
Jenis Printer

Printer Dot-Matrix adalah pencetak yang resolusi cetaknya masih sangat rendah. Selain itu ketika sedang mencetak, printer jenis ini suaranya cenderung keras serta kualitas untuk mencetak gambar kurang baik karena gambar yang tercetak akan terlihat seperti titik-titik yang saling berhubungan. Umumnya, printer jenis dot-matrix juga hanya mempunyai satu warna, yaitu warna hitam. Tetapi saat ini printer ini masih banyak digunakan karena memang terkenal 'bandel' (awet). Kelebihan lainnya, pita printer dot-matrix jauh lebih murah dibandingkan dengan toner (tinta) untuk printer jenis inkjet dan laserjet.
Inkjet printer adalah alat cetak yang su

Sebagian dari laser printer bentuknya mirip dengan mesin

Printer Canon Pixma iP 100
Nah sudah tau fungsi dan jenis-jenis printer khan ??? ;)
Kebayang enggak sih kalo printer ukurannya dibuat sebesar laptop ??? Sudah ada lo printer kayak gituuu....
Mengikuti jejak para pendahulunya yang telah hadir dalam bentuk portable. Kok portable? ya,, karena ia dilengkapi dengan beterei. Printer Canon Pixma iP 100 ini memiliki berat hanya 2 kg. Pixma kecil ini memiliki kemampuan mencetak foto 10 x 15 cm borderless dalam waktu kurang dari 1 menit. Printer ini memiliki konektifitas dengan wireles, kabel USB, dan bluetooth. Jadi, jika anda ingin menvcetak foto dari handphone, cukup gunakan bluetooth saja. Atau jika menggunakan notebook, cukup gunakan wireless. Rencananya, Pixma iP100 ini akan mulai dipasarkan pertengahan Mei. Harganya? sekitar 199 euro. atau 249 euro jika anda ingin membeli dengan batereinya. kalo di indonesia harganya mungkin sekitar Rp 3,153,000. Printer Canon Pixma iP 100 ini lebih praktis dan mudah di bawa kemana saja :)
